Alat Ukur EC/CF/TDS AMTAST KL-1385L merupakan sebuah alat ukur multi fungsi yang dapat mengukur kandungan EC, CF, dan TDS dalam suatu cairan yang juga sebagai indikasi nutrisi yang terkandung pula.
Alat Ukur Konduktivitas Air AMTAST KL-1386 adalah sebuah alat ukur digital yang digunakan untuk mengukur konduktivitas air atau kemampuan air dalam menghantarkan listrik.
Alat Ukur Konduktivitas dan Suhu Air AMTAST KL-1387 adalah alat yang dapat mengukur konduktivitas / sebuah kemampuan suatu larutan atau cairan untuk menghantarkan arus listrik dan suhu suatu larutan.
Alat Ukur Konduktivitas Air AMTAST KL-1388 merupakan alat ukur digital yang dirancang dan digunakan untuk melakukan pengukuran tingkat konduktivitas pada zat cair atau larutan.
Alat Ukur konduktivitas AMTAST KL-1383A merupakan alat ukur yang penting dibutuhkan dalam beberapa kasus dalam pengukuran jumlah ion di dalam suatu cairan.
Alat Ukur Padatan Terlarut AMTAST KL-139 merupakan alat yang digunakan untuk mengukur padatan terlarut dalam suatu larutan atau air minum. Alat ini menggunakan prinsip pengukuran menggunakan konduktivitas air atau kemampuan daya hantar listrik larutan.
Alat Ukur Kadar Air AMTAST JV006 ini termasuk dalam alat grain moisture meter yang merupakan alat ukur kadar air yang digunakan untuk mengukur kadar air biji – bijian.
Alat Ukur Jarak Ultrasonik AMTAST CP-3001 adalah alat yang mudah digunakan untuk mengukur jarak, serta memiliki banyak fitur yang dapat di rasakan oleh pengguna seperti akurasi tinggi dan pengukuran yang luas, pengukuran jarak dari 2 kaki hingga 60 kaki.
Alat Ukur Oksigen Terlarut AMTAST COD-571 merupakan alat yang biasa digunakan untuk mengukur kadar Air limbah, kemampuan atau kebutuhan oksigen dalam air guna menguraikan senyawa atau bahan organik yang terlarut dan mengoksidasi senyawa anorganik seperti amonia dan nitrit, biological (biochemical).
Alat Ukur EC TDS dan Suhu Air AMTAST COM100 merupakan sebuah alat ukur sebaguna yang dapat digunakan untuk mengukur beberapa parameter air seperti EC, TDS dan suhu.